Friday, April 27, 2012

Pria Swedia Tersadar dari Pengaruh Obat Bius Saat Paru-Parunya Tengah Dioperasi

Friday, April 27, 2012
Inilah Model Dunia Unik! Pernah membayangkan apa rasanya terbangun saat paru-parumu sedang "diutak-atik" oleh para dokter bedah yang mengelilingimu? Aish! Membayangkannya saja sudah membuat saya bergidik! Namun, peristiwa ini benar-benar terjadi pada Mathias Storm, 22 tahun, dari Vaxjo, Swedia bagian selatan. Storm sadar dari biusnya ketika paru-parunya dioperasi, tetapi tidak bisa berbicara ataupun melakukan sesuatu untuk membuat tim bedah sadar akan kondisinya.


Kengerian Storm tidak berhenti di situ saja. Tidak hanya sadar dari bius,

Pria Swedia Tersadar dari Pengaruh Obat Bius Saat Paru-Parunya Tengah Dioperasi

0 comments:

Post a Comment

 
◄Design by Pocket